Posyandu Lansia Senyum Ceria Alalak di Banjarmasin, Adakan Pengecekan Kesehatan Serta Bagi Sembako

- Reporter

Sabtu, 9 September 2023 - 19:22 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TerbitKalimantan.com, BANJARMASIN – Kegiatan rutin Posyandu Lansia “Senyum Ceria” antusiasnya kehadiran para lanjut usia (lansia) yang ingin mengecek kesehatan secara gratis di jalan HKSN Komplek Dasamaya 2 Blok N RT 16 Kelurahan Alalak Selatan, Kecamatan Banjarmasin Utara, Kota Banjarmasin, Sabtu (9/9/2023).

Sebagai Ketua RT (Rukun Tetangga) setempat Syamsul Ma’arif SAg MH. menyampaikan, pihaknya menggelar pengecekan dan pemeriksaan secara gratis setiap sebulan sekali.

“Kegiatan ini dilaksanakan setiap hari sabtu dalam sebulan sekali, sebelum pemeriksaan kesehatan lansia, diadakan senam pagi dan mendapatkan makanan dan sembako,” kata Ketua Posyandu Lansia Senyum Ceria.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disebutkan Syamsul, ada sekitar 83 lansia yang berhadir hari ini dan tujuan adanya posyandu senyum ceriai untuk membantu para lansia agar rutin memeriksa cek kesehatannya.

“Kita berterimakasih kepada Kepala Dinas (Kadis) Kesehatan Kota Banjarmasin Bapak Ramadhan, Kepala Puskesmas Alalak Selatan beserta Dokter, Perawat dan jajaran,” tuturnya.

“Juga terimakasih kepada semua pihak yang berpartisipasi dalam mendukung program kesehatan ini,” ucapnya.

Sementara itu, Kegiatan juga dihadiri Ketua Yayasan MLS sekaligus Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Kalsel, H Muhammad Lutfi Syaifudin.

“Kami sangat memberikan apresiasi, karena kegiatan ini sangat membantu para lansia di sekitar Alalak Selatan,” terangnya.

Dia menambahkan, kita mendukung semua program yang diberikan kepedulian kepada lansia serta memberikan kebahagiaan melalui hiburan dan pelayanan kesehatan.

“Jangan berhenti disini membantu para lansia, teruslah galakkan program yang membuat lansia tetap berbahagia,” jelasnya.

“Kita juga memiliki yayasan yang bisa membantu warga yang tidak mampu seperti bus hingga alkah gratis,” tambahnya. (Ab)

berita terkait

Semakin Kompak, Sahabat MH Perkuat ke Pelosok Daerah Menangkan Muhidin-Hasnur di Pilkada Kalsel
Relawan Galuh Borneo MH Berkomitmen Mendukung Muhidin Hasnur di Pilkada Kalsel 2024
Gelar Konsolidasi, Relawan Sahabat MH Sudah Terbentuk di 13 Kabupaten/Kota se Kalsel, Siap Menangkan!
Lapas Banjarbaru Bersinergi dengan TNI-Polri dan BNN Wujudkan P4GN melalui Razia Kamar Hunian Warga Binaan
LSM Gabungan Sentil Kadisdik Kalsel, Teatrikalkan Sambil Gaya Merokok pakai Kaos dan Sendal
Wadah Aspirasi Siap Tampung Jutaan Mimpi Pemuda, Rumah Cipayung Plus Diresmikan
Deklarasi Pilkada Damai di Banjarmasin, Pemuda Kalsel minta Jangan Golput
Polda Kalsel Gelar Rapat Koordinasi Direktorat Tahti Jajaran TA. 2024
Tag :

berita terkait

Rabu, 18 September 2024 - 20:54 WITA

Semakin Kompak, Sahabat MH Perkuat ke Pelosok Daerah Menangkan Muhidin-Hasnur di Pilkada Kalsel

Senin, 16 September 2024 - 21:28 WITA

Relawan Galuh Borneo MH Berkomitmen Mendukung Muhidin Hasnur di Pilkada Kalsel 2024

Senin, 16 September 2024 - 21:08 WITA

Gelar Konsolidasi, Relawan Sahabat MH Sudah Terbentuk di 13 Kabupaten/Kota se Kalsel, Siap Menangkan!

Jumat, 6 September 2024 - 23:38 WITA

Lapas Banjarbaru Bersinergi dengan TNI-Polri dan BNN Wujudkan P4GN melalui Razia Kamar Hunian Warga Binaan

Jumat, 6 September 2024 - 18:15 WITA

LSM Gabungan Sentil Kadisdik Kalsel, Teatrikalkan Sambil Gaya Merokok pakai Kaos dan Sendal

Kamis, 5 September 2024 - 21:17 WITA

Wadah Aspirasi Siap Tampung Jutaan Mimpi Pemuda, Rumah Cipayung Plus Diresmikan

Kamis, 5 September 2024 - 21:04 WITA

Deklarasi Pilkada Damai di Banjarmasin, Pemuda Kalsel minta Jangan Golput

Selasa, 3 September 2024 - 18:52 WITA

Polda Kalsel Gelar Rapat Koordinasi Direktorat Tahti Jajaran TA. 2024

berita terbaru

Bola & Sports

Guru Yanor Beri Restu untuk Laskar Antasari Jelang Pertandingan Krusial

Selasa, 10 Sep 2024 - 16:04 WITA

Nasional

Menkumham: Kekayaan Intelektual Adalah Investasi

Senin, 9 Sep 2024 - 09:07 WITA