Deklarasikan Dukungan Petani Milenial di HST Untuk Gus Muhaimin Iskandar

- Reporter

Selasa, 25 Juli 2023 - 19:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TerbitKalimantan.com, BARABAI – Para petani milenial di HST mendeklarasikan kemenangan untuk mendukung Gus Muhaimin Iskandar atau yang sering disapa dengan Cak Imin untuk maju di Pemilihan tahun 2024, di Desa Karatungan, Kecamatan Limpasu, Senin (24/7/2023).

Ketua Kelompok Petani Milenial di Kecamatan Limpasu, Pajeri mengatakan, Cak Imin merupakan calon pemimpin yang mereka anggap mampu untuk membawa kemajuan terhadap para petani.

“Kami percaya dengan Cak Imin menjadi Presiden bisa membantu kami menjadi lebih maju,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pajeri menyebutkan, Gus Muhaimin merupakan sosok yang dipercaya bisa mengayumi kaum kecil seperti mereka, pemikiran-pemikiran dari Gus Muhaimin yang brilian dalam memberantas kemiskinan dari desa dianggap layak untuk menjadi pemimpin tahun 2024.

“Gus Muhaimin merupakan sosok yang dianggap inovatif dalam menghadapi zaman, itu terbukti dengan banyaknya ide-ide inovasi yang beliau cetuskan untuk kemajuan negeri ini,” jelasnya.

Sementara, Sekreatris Kelompok Petani Milenial, Abdul kadir pun juga menyambut baik gagasan Ketua Kelompok mereka untuk mendukung Gus Muhaimin.

Para Petani Milenial dalam kelompoknya, bebernya, dengan antusias memberikan dukungan tersebut. “Kami Kklompok Petani Milenial mendukung penuh Gus Muhaimin,” tutupnya.*

READ  Wali Kota Yamin HR: Pelayanan Publik Harus Naik Level, PPPK Harus Jadi Contoh

berita terkait

Polres Tanah Laut Mulai Operasi Zebra Intan 2025, Fokus Edukasi dan Ketertiban Lalu Lintas
Wali Kota Yamin HR: Pelayanan Publik Harus Naik Level, PPPK Harus Jadi Contoh
Final Dramatis, Tanah Laut Juara Umum Sepak Bola Putri Porprov XII Kalsel
Silaturahmi Elite Banua: KERABAT Kalsel Hadir di Tasyakuran Keluarga Gubernur dan Bupati
Tanah Laut Pesta Gol 7–0 atas Banjarbaru di Porprov XII Kalsel, Target Emas Kian Dekat
Maknai Hari Pahlawan, Pemkab Tala Tegaskan Komitmen Bangun Daerah Berkeadilan
Paman Birin Resmi membuka Gelaran Cabor Karate Porprov XII Kalsel di Paraduta Kodim 1009/TLA
Tanah Laut Kalahkan Kotabaru 2-0 di Laga Kedua Sepak Bola Putri Porprov Kalsel

berita terkait

Senin, 17 November 2025 - 14:06 WITA

Polres Tanah Laut Mulai Operasi Zebra Intan 2025, Fokus Edukasi dan Ketertiban Lalu Lintas

Senin, 17 November 2025 - 11:38 WITA

Wali Kota Yamin HR: Pelayanan Publik Harus Naik Level, PPPK Harus Jadi Contoh

Kamis, 13 November 2025 - 20:48 WITA

Final Dramatis, Tanah Laut Juara Umum Sepak Bola Putri Porprov XII Kalsel

Kamis, 13 November 2025 - 00:23 WITA

Silaturahmi Elite Banua: KERABAT Kalsel Hadir di Tasyakuran Keluarga Gubernur dan Bupati

Senin, 10 November 2025 - 18:39 WITA

Tanah Laut Pesta Gol 7–0 atas Banjarbaru di Porprov XII Kalsel, Target Emas Kian Dekat

Senin, 10 November 2025 - 15:18 WITA

Paman Birin Resmi membuka Gelaran Cabor Karate Porprov XII Kalsel di Paraduta Kodim 1009/TLA

Minggu, 9 November 2025 - 21:39 WITA

Tanah Laut Kalahkan Kotabaru 2-0 di Laga Kedua Sepak Bola Putri Porprov Kalsel

Sabtu, 8 November 2025 - 12:31 WITA

KERABAT Kalsel Resmi Kantongi Legalitas, Siap Bersinergi Kawal Pembangunan Banua

berita terbaru

Kalimantan Selatan

Final Dramatis, Tanah Laut Juara Umum Sepak Bola Putri Porprov XII Kalsel

Kamis, 13 Nov 2025 - 20:48 WITA