Deklarasikan Dukungan Petani Milenial di HST Untuk Gus Muhaimin Iskandar

- Reporter

Selasa, 25 Juli 2023 - 19:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TerbitKalimantan.com, BARABAI – Para petani milenial di HST mendeklarasikan kemenangan untuk mendukung Gus Muhaimin Iskandar atau yang sering disapa dengan Cak Imin untuk maju di Pemilihan tahun 2024, di Desa Karatungan, Kecamatan Limpasu, Senin (24/7/2023).

Ketua Kelompok Petani Milenial di Kecamatan Limpasu, Pajeri mengatakan, Cak Imin merupakan calon pemimpin yang mereka anggap mampu untuk membawa kemajuan terhadap para petani.

“Kami percaya dengan Cak Imin menjadi Presiden bisa membantu kami menjadi lebih maju,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pajeri menyebutkan, Gus Muhaimin merupakan sosok yang dipercaya bisa mengayumi kaum kecil seperti mereka, pemikiran-pemikiran dari Gus Muhaimin yang brilian dalam memberantas kemiskinan dari desa dianggap layak untuk menjadi pemimpin tahun 2024.

“Gus Muhaimin merupakan sosok yang dianggap inovatif dalam menghadapi zaman, itu terbukti dengan banyaknya ide-ide inovasi yang beliau cetuskan untuk kemajuan negeri ini,” jelasnya.

Sementara, Sekreatris Kelompok Petani Milenial, Abdul kadir pun juga menyambut baik gagasan Ketua Kelompok mereka untuk mendukung Gus Muhaimin.

Para Petani Milenial dalam kelompoknya, bebernya, dengan antusias memberikan dukungan tersebut. “Kami Kklompok Petani Milenial mendukung penuh Gus Muhaimin,” tutupnya.*

berita terkait

Dukung Haul ke 219 Datu Kalampayan, Kapolda Kalsel Serahkan Lima Ekor sapi untuk Jama’ah
Silaturahmi dan Bukber DAB, Momentum Perkuat Identitas dan Martabat Adat Banjar
Fakta Terungkap! Ini Alasan Polda Kalsel Sita Produk Mama Khas Banjar
Menanti Putusan MK, Majelis Nurul Iman Banjarbaru Serukan Warga Tetap Jaga Kedamaian
Kapolda Kalsel Serahkan Hewan Sapi dan Kerahkan 860 Personel Pengamanan Haul ke-5 Guru Zuhdi
Masripay Tangkis Tuduhan Dugaan Ijazah Palsu, ini Penjelasannya
PKBM YBWS Bantah Tandatangan Legalisir Ijazah Oknum Dewan Terpilih, Begini Penjelasanya
Temui Mendagri, Haji Muhidin Bakal Rombak Pejabat Pemprov Kalsel

berita terkait

Kamis, 3 April 2025 - 19:35 WITA

Dukung Haul ke 219 Datu Kalampayan, Kapolda Kalsel Serahkan Lima Ekor sapi untuk Jama’ah

Selasa, 25 Maret 2025 - 01:26 WITA

Silaturahmi dan Bukber DAB, Momentum Perkuat Identitas dan Martabat Adat Banjar

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:51 WITA

Fakta Terungkap! Ini Alasan Polda Kalsel Sita Produk Mama Khas Banjar

Sabtu, 22 Februari 2025 - 15:04 WITA

Menanti Putusan MK, Majelis Nurul Iman Banjarbaru Serukan Warga Tetap Jaga Kedamaian

Jumat, 21 Februari 2025 - 18:07 WITA

Kapolda Kalsel Serahkan Hewan Sapi dan Kerahkan 860 Personel Pengamanan Haul ke-5 Guru Zuhdi

Senin, 13 Januari 2025 - 23:09 WITA

PKBM YBWS Bantah Tandatangan Legalisir Ijazah Oknum Dewan Terpilih, Begini Penjelasanya

Kamis, 12 Desember 2024 - 18:14 WITA

Temui Mendagri, Haji Muhidin Bakal Rombak Pejabat Pemprov Kalsel

Selasa, 10 Desember 2024 - 21:54 WITA

KH Syarbani Haira Imbau Warga Kalsel Jaga Persatuan dan Kesatuan Pasca Pilkada 2024

berita terbaru