Aliansi Suara Rakyat Banua Kalsel Bersama Panglima DKB Sambangi DPRD Prov Kalsel Menolak Keras Pernyataan Rocky Gerung

- Reporter

Jumat, 4 Agustus 2023 - 18:38 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TerbitKalimatan.com, BANJARMASIN – Tergabung dalam Aliansi Suara Rakyat Banua Kalsel, dengan Ratusan massa Ormas Dayak menyambangi kantor DPRD Kalsel di jalan Lambung Mangkurat, untuk suarakan penyampaian aspirasi, Rabu (2/8/2023).

Giat aksi ini dipertunjukan dengan atraksi pemuda dayak serta ditonton massa dan dikawal oleh pihak Kepolisian.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Koordinator Aksi, Salam SH dan juga sebagai Panglima Dayak Kulawarga Borneo (DKB) menyampaikan, pihaknya menolak keras pernyataan Rocky Gerung yang mengatakan presiden jalan-jalan, diduga memperdagangkan Pulau Kalimantan, dan diduga menghina simbol Negara RI.

“Menyatakan keberatan atas pernyataan ROCKY GERUNG bahwa mengatakan Presiden jalan-jalan, Presiden memperdagangkan pulau Kalimantan, memperdagangkan IKN dan menghina simbol Negara Republik Indonesia yakni Presiden RI,” tegasnya.

Mendesak pihak pemerintah khusus nya kepolisian untuk menangkap Rocky Gerung karena diduga menghina pulau Kalimantan dengan mengatakan IKN diperdagangkan.

Ditambahkan, Meminta pihak Pemerintah agar Rocky Gerung karena telah menghina pulau Kalimantan dengan mengatakan IKN diperdagangkan untuk dihukum secara Adat.

Sementara itu, Ketua DPRD Kalsel, H. Supian HK menerima juga mendukung dan menandatangi pernyataan sikap tersebut.

“Kita mendukung aspirasi yang disampaikan ormas gabungan dan ini saya tandatangani,” pungkasnya. (al)

READ  Satpol PP Banjarmasin Kembali Amankan Penjual Kerupuk di Pal 6, Lokasi Ini Memang Tak Pernah Sepi Pelanggaran!

berita terkait

Satpol PP Banjarmasin Kembali Amankan Penjual Kerupuk di Pal 6, Lokasi Ini Memang Tak Pernah Sepi Pelanggaran!
Operasi Malam Pol PP Banjarmasin! Anjal Terjaring Saat Menjajakan Barang di KM 6, Langsung Diamankan
Atensi Wakil Wali Kota, Pol PP Banjarmasin Sisir KM 6: Sementara Tak Temukan Anjal-Gepeng
KRBB Kalsel Konsolidasikan Kekuatan Perempuan Banua: Teguhkan Peran Jaga Kearifan Lokal
Polres Tanah Laut Mulai Operasi Zebra Intan 2025, Fokus Edukasi dan Ketertiban Lalu Lintas
Wali Kota Yamin HR: Pelayanan Publik Harus Naik Level, PPPK Harus Jadi Contoh
Final Dramatis, Tanah Laut Juara Umum Sepak Bola Putri Porprov XII Kalsel
Silaturahmi Elite Banua: KERABAT Kalsel Hadir di Tasyakuran Keluarga Gubernur dan Bupati

berita terkait

Rabu, 19 November 2025 - 13:50 WITA

Satpol PP Banjarmasin Kembali Amankan Penjual Kerupuk di Pal 6, Lokasi Ini Memang Tak Pernah Sepi Pelanggaran!

Selasa, 18 November 2025 - 20:09 WITA

Operasi Malam Pol PP Banjarmasin! Anjal Terjaring Saat Menjajakan Barang di KM 6, Langsung Diamankan

Selasa, 18 November 2025 - 17:19 WITA

Atensi Wakil Wali Kota, Pol PP Banjarmasin Sisir KM 6: Sementara Tak Temukan Anjal-Gepeng

Selasa, 18 November 2025 - 15:19 WITA

KRBB Kalsel Konsolidasikan Kekuatan Perempuan Banua: Teguhkan Peran Jaga Kearifan Lokal

Senin, 17 November 2025 - 11:38 WITA

Wali Kota Yamin HR: Pelayanan Publik Harus Naik Level, PPPK Harus Jadi Contoh

Kamis, 13 November 2025 - 20:48 WITA

Final Dramatis, Tanah Laut Juara Umum Sepak Bola Putri Porprov XII Kalsel

Kamis, 13 November 2025 - 00:23 WITA

Silaturahmi Elite Banua: KERABAT Kalsel Hadir di Tasyakuran Keluarga Gubernur dan Bupati

Senin, 10 November 2025 - 18:39 WITA

Tanah Laut Pesta Gol 7–0 atas Banjarbaru di Porprov XII Kalsel, Target Emas Kian Dekat

berita terbaru