Polda Kalsel Ingatkan Warga: Sampaikan Aspirasi Damai, Jangan Terprovokasi!

- Reporter

Minggu, 31 Agustus 2025 - 00:14 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terbitkalimantan.com, Banjarmasin – Menjelang aksi unjuk rasa yang direncanakan berlangsung pada Senin, 1 September 2025, Kepolisian Daerah Kalimantan Selatan (Polda Kalsel) menyerukan pentingnya menjaga keamanan dan kedamaian di Banua.

Kabid Humas Polda Kalsel, Kombes Pol Adam Erwindi, S.I.K., M.H., mengingatkan bahwa menyampaikan pendapat di muka umum merupakan hak setiap warga negara, namun harus sesuai aturan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1998.

“Silakan berpendapat, tetapi dengan cara damai. Jangan anarkis, jangan merusak bangunan, dan jangan mudah terprovokasi,” tegas Adam, Sabtu (30/8/2025).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Polda Kalsel juga mewanti-wanti adanya potensi penyusup atau provokator yang bisa memicu kericuhan dalam aksi. “Hal ini sudah menjadi atensi jajaran kami,” tambahnya.

Terkait insiden 25 Agustus lalu yang menelan korban jiwa seorang driver ojek online, Affan Kurniawan, Adam memastikan proses hukumnya kini ditangani oleh Propam Mabes Polri.

Ia pun mengajak seluruh elemen masyarakat – mulai tokoh agama, tokoh masyarakat, akademisi, hingga kaum buruh – untuk mengingatkan keluarga masing-masing agar tetap bijak dalam menyampaikan aspirasi.

“Banua ini rumah kita bersama. Mari kita jaga kedamaian Kalimantan Selatan dengan cara-cara yang bermartabat,” pungkasnya.

READ  Empat Emas Satu Perunggu, PBFI Tanah Laut Angkat Nama di Ajang Porprov Kalsel XII

berita terkait

Empat Emas Satu Perunggu, PBFI Tanah Laut Angkat Nama di Ajang Porprov Kalsel XII
Porprov XII Kalsel 2025 Resmi Dibuka, Stadion Pertasi Kencana Bergemuruh di Tengah Semangat Atlet
Dari Lapangan Tenis ke Pentas Dunia, Tanah Laut Ukir Prestasi di Porprov Kalsel
Basket Putra Tanah Laut Kuasai Lapangan, Taklukkan Tabalong 81–68
IODI Tanah Laut Raih 4 Emas, 2 Perak, 1 Perunggu di Hari Pertama PORPROV XII Kalsel 2025
Gubernur H. Muhidin Bantah Isu Dana Mengendap Rp 5,1 Triliun: “Itu Uang Daerah, Bukan Uang Tidur!”
Ketua KMPB Bahauddin Terima Penghargaan dari Bupati Banjar, Diganjar Sebagai Agen Sosial Kontrol Perubahan
Fantastic Creative Festival 2025 Sukses Besar! Warga Tala Antusias, UMKM Kebanjiran Rezeki
Tag :

berita terkait

Senin, 3 November 2025 - 21:32 WITA

Empat Emas Satu Perunggu, PBFI Tanah Laut Angkat Nama di Ajang Porprov Kalsel XII

Sabtu, 1 November 2025 - 22:12 WITA

Porprov XII Kalsel 2025 Resmi Dibuka, Stadion Pertasi Kencana Bergemuruh di Tengah Semangat Atlet

Jumat, 31 Oktober 2025 - 18:45 WITA

Dari Lapangan Tenis ke Pentas Dunia, Tanah Laut Ukir Prestasi di Porprov Kalsel

Kamis, 30 Oktober 2025 - 11:12 WITA

Basket Putra Tanah Laut Kuasai Lapangan, Taklukkan Tabalong 81–68

Kamis, 30 Oktober 2025 - 09:35 WITA

IODI Tanah Laut Raih 4 Emas, 2 Perak, 1 Perunggu di Hari Pertama PORPROV XII Kalsel 2025

Selasa, 28 Oktober 2025 - 10:53 WITA

Ketua KMPB Bahauddin Terima Penghargaan dari Bupati Banjar, Diganjar Sebagai Agen Sosial Kontrol Perubahan

Minggu, 26 Oktober 2025 - 22:56 WITA

Fantastic Creative Festival 2025 Sukses Besar! Warga Tala Antusias, UMKM Kebanjiran Rezeki

Minggu, 26 Oktober 2025 - 19:36 WITA

Tanah Laut Sabet 5 Emas di Hari Perdana Cabor Judo Porprov Kalsel 2025

berita terbaru

Kalimantan Selatan

Basket Putra Tanah Laut Kuasai Lapangan, Taklukkan Tabalong 81–68

Kamis, 30 Okt 2025 - 11:12 WITA