Warung Amal Untuk Insentif Guru-guru Perguruan Muhammadiyah Cabang Banjarmasin 12

- Reporter

Kamis, 9 Maret 2023 - 20:32 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANJARMASIN –  Jajaran Komplek Perguruan Muhammadiyah Cabang Banjarmasin 12, ada inisiatif melaksanakan warung amal, dalam rangka pencarian dana untuk honor atau insentif Guru-guru yang ada di lingkungan Cabang tersebut.

Kepala Sekolah SMP Muhammadiyah 6 Banjarmasin Jumansyah SPd kepada RRI menjelaskan, jumlah Guru dari TK, SD dan SMP, dalam Komplek tersebut sebanyak 30 orang.  Disebutkan, karena keterbatasan dana untuk gaji, pihaknya melaksanakan kegiatan itu, yang akan dilaksanakan Rabu 15 maret 2023.

“Jumlah Guru dari TK, SD dan SMP berjumlah 32 orang. Karena di sini keterbatasan dana untuk gaji. Salah satunya kami pada tahun ini, mungkin yang perdana untuk wilayah Perguruan Cabang Banjarmasin 12 ini mengadakan Warung Amal ini,” ungkap Jumansyah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jumansyah menyebutkan, dalam upaya mencarikan anggaran tersebut, pihaknya juga sudah melaksanakan dengan mengirimkan surat dan menginfokan melalui media sosial, untuk menggugah agar menjadi donatur tetap, dalam membantu mengatasi persoalan tersebut. Katanya, dengan adanya imbauan itu, ada beberapa orang yang mulai mendonasikan hartanya untuk cabang Banjarmasin 12 ***
jn

berita terkait

Fakta Terungkap! Ini Alasan Polda Kalsel Sita Produk Mama Khas Banjar
Menanti Putusan MK, Majelis Nurul Iman Banjarbaru Serukan Warga Tetap Jaga Kedamaian
Kapolda Kalsel Serahkan Hewan Sapi dan Kerahkan 860 Personel Pengamanan Haul ke-5 Guru Zuhdi
Temui Mendagri, Haji Muhidin Bakal Rombak Pejabat Pemprov Kalsel
KH Syarbani Haira Imbau Warga Kalsel Jaga Persatuan dan Kesatuan Pasca Pilkada 2024
Penasehat SMH Sebut Kalsel Perlu Pemimpin yang Peduli dan Santun serta Emosinya Stabil
Petir Mania Hadir Debat Pilkada Kalsel, Gaungkan Semangat untuk Muhidin-Hasnur!
Petir Mania Ajak Masyarakat Nobar Debat Pilkada Kalsel dan Dukung Muhidin-Hasnur 2024

berita terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:51 WITA

Fakta Terungkap! Ini Alasan Polda Kalsel Sita Produk Mama Khas Banjar

Sabtu, 22 Februari 2025 - 15:04 WITA

Menanti Putusan MK, Majelis Nurul Iman Banjarbaru Serukan Warga Tetap Jaga Kedamaian

Jumat, 21 Februari 2025 - 18:07 WITA

Kapolda Kalsel Serahkan Hewan Sapi dan Kerahkan 860 Personel Pengamanan Haul ke-5 Guru Zuhdi

Selasa, 10 Desember 2024 - 21:54 WITA

KH Syarbani Haira Imbau Warga Kalsel Jaga Persatuan dan Kesatuan Pasca Pilkada 2024

Selasa, 19 November 2024 - 01:00 WITA

Penasehat SMH Sebut Kalsel Perlu Pemimpin yang Peduli dan Santun serta Emosinya Stabil

Senin, 18 November 2024 - 16:07 WITA

Petir Mania Hadir Debat Pilkada Kalsel, Gaungkan Semangat untuk Muhidin-Hasnur!

Minggu, 17 November 2024 - 16:11 WITA

Petir Mania Ajak Masyarakat Nobar Debat Pilkada Kalsel dan Dukung Muhidin-Hasnur 2024

Minggu, 17 November 2024 - 15:32 WITA

Senam Sehat Minggu Pagi Bersama SAHABAT MH Kalsel Disambut Antusias Ratusan Warga

berita terbaru